Pengabdian Kepada Masyarakat (ABDIMAS)

Pengabdian Kepada Masyarakat (ABDIMAS)

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (ABDIMAS)

Tahun Akademik 2017/2018

NoJudul Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat
1Pelatihan Membuat Tangki Air Dibawah Tanah untuk Calon Pelaksana di Jakarta (Ir. Susuanti Winoto, MT)
2Perencanaan Cara Memotong Baja Tulangan yang Optimal pada Balok dan Kolom (Ir. Jan Agustina, MT)
3Percontohan dan Konsultasi Desain Hasil Karya Rekayasa (Dr. Ir. Indah Sulistyawati, MT)
4Penyuluhan dan Pelatihan Pelaksanaan Undang – Undang dan Permen PU Tentang Pemeliharaan Jalan Kepada Masyarakat (Ir. Dewi Rintawati, MT)
5Penyuluhan dan Pelatihan Pelaksanaan Undang – Undang dan Peraturan Mentri PU Tentang Pemeliharaan Jalan Kepada Masyarakat Kelurahan Rawamangun, Jakarta Timur (Dr. Ir. Bambang Endro Yuwono, MS)
6Bercocok Tanam di Lahan Sempit dengan Sistem Kapilarigasi (Ir. Fennani Arpan, MT)
7Penyuluhan Konsep dan Aplikasi Drainase Berwawasan Lingkungan (Ir. Sih Andayani, Dipl.H.E)

Ganjil 2018/2019

NoJudul Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat
1Pelatihan Aplikasi Drainase Berwawasan Lingkungan dan Berbasis Masyarakat (Ir. Sih Andayani, Dipl.H.E)
2Pelatihan Mengatasi Serangan Rayap Pada Komponen Kayu Bangunan Rumah (Ir. Heri Isnaeni, MS)
3Pelatihan Membuat Tangki Air Dibawah Tanah (Ir. Susuanti Winoto, MT)
4Penyuluhan Penggunaan Limbah Plastik Utuk Material Bahan Bangunan (Ade Okvianti Irlan ST, M.Eng)
5Pelatihan Bagi Tenaga Kerja Konstruksi Level Tukang Untuk Menciptakan Tenaga Konstruksi Yang Kompeten dan Bersertifikasi (Dr. Ir. Bambang Endro Yuwono, MS)
6Penyuluhan dan Pelatihan Konsep Pembuatan Fondasi Dangkal Tahan Gempa (Liana Herlina, ST, MT)
7Pelatihan Mitigasi Bencana Gempa (Ir. Suradjin Sutjipto, MSc)

Genap 2018/2019

NoJudul Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat
1Pelatihan untuk Kebersihan Lingkungan Rumah Tinggal di Desa Serang, Banten (Dr. Ir. Darmawan Pontan, ST, MT)
2Pelatihan Pembuatan RAB Rumah Tinggal di Serang Banten (Ir. Heru Pambudi, MS)
3Pelatihan Pembuatan Paving di Serang, Banten (Ir. Supriyono, MS)
4Penyuluhan dan Pelatihan Konsep Sumur Resapan, Biopori, dan Bioretensi (Christy Anandha Putri, ST, MT)
5Penyuluhan dan Percontohan Cara Membuat Saluran Pembuangan Air Limbah pada Perumahan atau Pemukiman (Dra. Julia Damayanti, MS)
6Pelatihan dan Percontohan Marka Jalan Lingkungan (Ir. Herry Isnaeni, MSc)

Ganjil 2019/2020

NoJudul Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat
1Pelatihan Pembuatan Rencana Anggaran Biaya Bangunan Mesjid di Lingkungan Krendang, Jakarta Barat (Dr. darmawan Pontan, MT)
2Pelatihan Bagi Tnaga Kerja Konstruksi untuk Meningkatkan Kompetensi Kerja dan Berserifikat (Dr. Ir. Bambang E.Yuwono, MS)
3Konsultasi Konstruksi Pembuatan Tangga Bangunan Mesjid di Lingkungan Krendang, Jakarta Barat (Christy Anandha Putri, ST, MT)
4Pemanfaatan Solar Cell sebagai Sumber Energi Alternatif di Lingkungan (Ade Okvianti Irlan, ST, M.Eng)
5Penyuluhan Sistem Resapan Air Hujan untuk Mengurangi Limpasan Permukaan (Ir. Sih Andayani, Dipl.H.E)
6Penyuluhan dan Pembuatan Fondasi Dangkal untuk Bangunan Sederhana (Liana Herlina, ST, MT)
7Pelatihan Evakuasi Kebakaran dan Teknologi Material Tahan Api (Dr. Lisa Oksri N, ST, M.Eng)
8Pengecatan Rumah Tinggal Sesuai Dengan Kondisi Ruang Publik Terbuka Ramah Anak (RPTRA) di Jakarta Barat (Ir. Heri Isnaeni, MS)

Genap 2019/2020

NoJudul Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat
1Pelatihan Pembuatan Toilet Sederhana yang Bersih di Era Pamdemi Covid 19 (Ir. Indrawati Sumeru, MM)
2Pengendalian Banjir di Kawasan Permukiman Sederhana (Ir. Sih Andayani, Dipl. H.E)
3Desain Tempat Tinggal untuk Kesehatan dan Keselamatan pada Pelaksnaan Normal Baru pada Masa Pandemi Covid 19 (Raflis, ST, MT)
4Pembuatan Rangkaian Cuci Tangan di Tengah Pandemi Covid 19 (Ir. Grace Kurniawati, M.Eng)
5Pemberian Edukasi Prosedur Pelaksanaan Kesehatan Keselamatan Kerja pada Konstruksi Skala Kecil pada KOndisi Normal Baru di Lingkungan Tempat Tinggal (Christina Sari, SPd, MT)
6Penggunaan Disinfektan Sebagai Sarana untuk Penanggulangan Pandemi Covid 19 di Daerah Permukiman (Pratama Haditua R.S, ST, MT)
7Pelatihan Pembuatan Dak Beton dengan Pelat Bondek sebagai Bahan Bekisting (Dr. Ir. Darmawan Pontan, MT)
8Sosialisasi dan Pelatihan Pembuatan Paving Block di Lingkungan Perumahan (Ir. Heru Pambudi, MS)
Floatin Button
Floatin Button